Minggu, 20 Maret 2011

PRAY FOR JAPAN

Segenap Pengurus O2|PhotoArts dan kkag|PhotoWorks turut berduka cita atas kejadian yang menimpa Negara Jepang,

Semoga korban dalam musibah ini dapat diterima disisi Sang Pencipta di Alam yang lebih baik di sana, Amin

dan bagi yang ditinggalkan, semoga dapat menjadi orang yang tabah, tidak putus asa, tetap optimis

Mari kita bersama mendoakan Jepang untuk kembali menjadi Negara yang seperti kita kenal

"Negeri Sakura"

Tidak ada komentar:

Posting Komentar